Kondangan ke Nikahan Karyawan, Adab Ashanty Cicipi Jamuan Khas Kampung Jadi Sorotan


infocelebnew - Ashanty dan Anang Hermansyah datang jauh-jauh dari Jakarta ke Solo untuk menghadiri salah satu karyawannya. Ashanty dibuat semringah dengan makanan yang disajikan.

Seorang karyawan Ashanty yang bernama Maya menggelar resepsi pernikahan pada Minggu (5/2/2024). Maya sehari-hari menjadi pengasuh Arsyi Hermansyah, dia pun menjadi salah satu kepercayaan Ashanty.

Di hari pernikahannya, Maya mengundang bosnya, Ashanty dan Anang. Keduanya pun meluangkan waktu untuk datang ke kampung halaman Maya di Solo.

Ashanty dan keluarga menempuh perjalanan udara dan darat demi untuk bisa menghadiri pernikahan Mayang. Momen menarik terlihat ketika ibu dua anak itu menikmati jamuan yang disediakan oleh penyelenggara hajatan.

"Kalau udah makan, aku paling gak bisa tahan," ujarnya seperti dilihat dari YouTube The Hermansyah, Senin (5/2/2024).

Awalnya, Ashanty dan diminta mencicipi bubur ketan hitam yang sudah disediakan di mangkuk besar lengkap dengan santan.

Ashanty Siapkan Bekal Melimpah Sebelum Anak Asuh Balik Ke Pesantren

Tak butuh waktu lama, ia menghabiskan makanan itu. Setelah itu, ibu sambung Aurel dan Azriel Hermansyah tersebut makan berat.

Orang tua Maya telah menyiapkan beragam makanan khas masakan kampung seperti sop, krecek, jengkol dan pete kukus, sayur daun pepaya hingga ayam goreng.

Ashanty sempat kesusahan saat makan ayam kampung yang digoreng kering.

"Makan ayamnya gimana ya? Ini ayam kampung ya? susuh makannya," tanyanya.

Anang Hermansyah pun meminta Ashanty untuk memakannya secara langsung.

Hampir semua makanan dicoba oleh Ashanty hingga dia mengaku telah banyak makan.

Senasib Ashanty, Perbuatan Kris Dayanti ke Ameena Kena Semprot Aurel, Beri Anak Atta Halilintar Ini

"Enak banget guys, mantap," kata Ashanty.

"Makanan di kampung best, aku makan benar-benar semuanya,"

"Masyaallah makanku banyak banget, ini enak banget, di sini, aku gak malu makan," pungkasnya.

Kedatangan Ashanty dan keluarga di momen bahagia salah karyawannya itu sontak jadi perhatian. Tak sedikit yang memberikan sanjungan setelah mengetahui kebaikan mereka.

"Masyaallah, sederhana sekali dan sangat menghargai apapun itu," kata warganet. "MasyaAllah bos yang sangat baik," sahut yang lain. "Paling suka sama keluarga Bpk. Anang and Bunda Ashanti itu di sini, suka makan walaupun makanannya seadanya," tulis warganet.

HALAMAN SELANJUTNYA 1 2 3

Sudahkah Baca yang di bawah ini,,???

Dikira kumuh, begini lah ruko tempat tinggal Anang Hermansyah sebelum menikahi Ashanty



Potret Anang Hermansyah dan Ashanty Kondangan ke Nikahan Mantan Pengasuh Arsya, Azriel Gandeng Sarah Menzel - Berangkat Naik Kereta ke Purwokerto



Ahmad Dhani Berperan Penting dalam Perjodohan dengan Ashanty, Anang Hermansyah



Sumber :www.suara.com

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Ruben Onsu Bongkar Akun yang Sebar Fitnah Betran Peto dan Sarwendah

Sarwendah Sebut 2 Faktor yang Bikin Ruben Onsu Ambruk di Majalengka

Inilah Silsilah Keluarga Ruben Onsu, Pantas Ibunya Pesan Rajin Wakaf Al Quran

INFO TERPOPULER

Inilah Silsilah Keluarga Ruben Onsu, Pantas Ibunya Pesan Rajin Wakaf Al Quran

Ashanty Tak Benarkan Anang Hermansyah Cecar Ghea Indrawari soal Nikah

1 Tujuan Enji Baskoro Mau Datang ke Pernikahan Ayu Ting Ting dan Muhammad Fardhana, Soal Bilqis

Ayu Ting Ting Ungkap Alasan Terima Lamaran Lettu Muhammad Fardhana

Ayah Fardhana Bicara Masa Lalu Ayu Ting Ting, Begini Ucapannya

Ashanty Pernah Disebut Rebut Anang dari Syahrini,, ini Jawab Ashanty Dengan Santai

Disebut Mirip, Intip Potret Arsy Hermansyah saat Momong Baby Azura