Tak Lagi Mirip Ivan Gunawan, Wajah Alami Aurel Hermansyah Saat Umroh Tuai Pujian Netizen


infocelebnew - Aurel Hermansyah saat ini tengah menjalani ibadah umroh bersama keluarga besarnya, termasuk Atta Halilintar dan kedua putrinya Ameena dan Azzura. Penampilan wanita 25 tersebut pun terus-terusan menuai atensi tiap kali membagikan momen spesial tersebut di media sosialnya.

Pasalnya, jika sebelum-sebelumnya Aurel Hermansyah kerap diejek mirip seperti Ivan Gunawan oleh netizen, selama umroh, putri Anang Hermansyah tersebut terlihat begitu cantik dengan wajah naturalnya.

Hal ini terlihat dalam sebuah video yang diposting Aurel Hermansyah di TikTok. Saat itu, ia terlihat tengah bersiap untuk buka puasa pertama setelah menjalani serangkaian ibadah umroh.

Ashanty Siapkan Bekal Melimpah Sebelum Anak Asuh Balik Ke Pesantren

Saat itu Aurel Hermansyah akan berbuka puasa di restoran hotel bersama keluarganya yang lain. Ia pun tampak mengambilkan makanan untuk sang suami lebih dahulu sebelum mengambil makanan untuk dirinya sendiri.


"Aku ngambil kebab, ayam sama pasta. Walaupun ditumpuk-tumpuk," kata dia.

Ibu dua anak tersebut tampak mengenakan gamis hitam dengan pashmina yang dililitnya. Ia tampak begitu anggun dalam balutan busana muslim tersebut.

Wajah Aurel Hermansyah yang tak mengenakan bulu mata palsu dan menanggalkan makeup tebalnya pun menjadi perhatian banyak netizen. Ia memang tampak lebih berseri hingga auranya tampak begitu memancar.

Tentu saja postingan Aurel Hermansyah ini langsung dipenuhi oleh banyak komentar pujian dari netizen. Tak sedikit yang mendukungnya agar menjaga wajah natural tersebut setiap harinya.

Senasib Ashanty, Perbuatan Kris Dayanti ke Ameena Kena Semprot Aurel, Beri Anak Atta Halilintar Ini

"Mama nur cantikan natural gituhh," ujar @indxxxx.

"Mamanur setiap hari aja kaya gini,keliatannya adem dan lebih terlihat sesuai umurnya," tambah @rahaxxxx.

"Aurel kamu cantik sekali klau gk banyak make up, lebih imut," ungkap @gataxxxx.

"Maaf kk cuantik kayak gini pooll cantiknya, lebih kelihatan muda imut lagi," ucap @aiyxxxx.









Sumber :amp.suara.com/

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Inilah Silsilah Keluarga Ruben Onsu, Pantas Ibunya Pesan Rajin Wakaf Al Quran

Ruben Onsu Tanggapi Soal Kabar Pisah Rumah dengan Sarwendah

Sarwendah Sebut 2 Faktor yang Bikin Ruben Onsu Ambruk di Majalengka

INFO TERPOPULER

Ashanty Tak Benarkan Anang Hermansyah Cecar Ghea Indrawari soal Nikah

Pahalanya Seperti Orang Naik Haji, Ashanty Berencana Lebaran di Mekah Tahun Ini

Ashanty Ungkap Alasan Persiapkan Azriel Hermansyah Jadi Pewaris Bisnis Keluarga

Perubahan Wajah Lettu Muhammad Fardhana Usai Tugas di Papua Bikin Pangling, Reaksi Ayu Ting Ting Auto Jadi Sorotan

Atta Halilintar Minta Maaf dan Beri Klarifikasi Soal Kamar Karyawan yang Kecil

Aurel Hermansyah jadi Korban Body Shaming, Ashanty Gercep Kasih Pembelaan

Penyebab Ashanty Dituding Azriel Selingkuh, Perkara Pesan dari Cendol, Anak Anang Hermansyah Ngamuk ,,benarkah???

Ruben Onsu Bagikan Cerita Bahagia di Tengah Kesibukan Bekerja hingga Urusi Banyak Bisnis

Ayu Ting Ting Tampil Cantik Effortless Dipuji Punya Damage Parah

Rumah Mewah Baru Aurel dan Atta Rampung, Ashanty Bilang Begini